Kekurangan Bisnis Kos-kosan

Biaya Awal yang Tinggi

Memulai bisnis kos-kosan memerlukan modal awal yang besar untuk membeli properti atau sewa properti.

Seperti pada simulasi perhitungan sebelumnya, setidaknya untuk kos-kosan 10 kamar Anda perlu menyiapkan modal Rp360.000.000.

Biaya tersebut belum termasuk dana tak terduga yang mungkin dibutuhkan ketika proses pembangunan.

Pengelolaan Risiko yang Tinggi

pengelolaan risiko yang tinggi

Bisnis kos-kosan dapat terkena risiko seperti kelalaian penghuni dalam membayar sewa atau kerusakan yang diakibatkan oleh penghuni.

Selain itu, bisa saja penghuni melakukan tindakan melanggar hukum ketika berada di kos-kosan.

Jadi, mau tidak mau Anda harus lebih teliti lagi ketika akan menerima seseorang untuk menjadi penghuni kos-kosan.

Nah, demikian langkah-langkah atau cara memulai bisnis kos-kosan yang perlu diketahui oleh para pemula.

Join The Discussion

Compare listings

Compare